Page 17 - JAKKITA EDISI 5 2021
P. 17

ASN BERPRESTASI        1717
























                                                Adji Kusambarto:

                                      Benahi Parkir



                                Melalui Aplikasi



                      Berkat inovasi yang dilakukan Adji Kusambarto,  warga Jakarta
                  tidak perlu  repot lagi mencari areal parkir.  Dengan  aplikasi Jakparkir,
                                 pengguna  tidak saja dapat memesan parkir,
                                          tapi juga melihat lokasi parkir.





                      esulitan mencari areal parkir kerap    Perhubungan  DKI  Jakarta.  “Saat  ini  aplikasi
                      dikeluhkan sebagian besar masyarakat   sedang dalam pengembangan dan sudah di
                KJakarta.          Karena   itulah,  Dinas   ujicoba oleh Unit Pengelola (UP) Perparkiran,”
                Perhubungan    DKI  Jakarta  meluncurkan     kata Adji ketika ditemui JaKita di kantornya, di
                aplikasi  Jakparkir.  Uji  coba  aplikasi  itu  telah   kawasan Pulo Gadung, Jakarta Timur beberapa
                dilakukan di sejumlah ruas di Jakarta. Salah   waktu lalu.
                satunya, di Jalan Boulevard Raya, Kelapa
                Gading,  Jakarta Utara.                      Adji    menjelaskan,  gagasan  membuat  aplikasi
                                                             Jakparkir  ini    bermula   dari  besarnya
                Melalui aplikasi yang dapat diunduh di       pendapatan daerah Pemprov DKI Jakarta dari
                Playstore ini, pengguna dapat memesan        sektor perparkiran. Saat pandemi ini jumlah
                tempat parkir sebelum kedatangan di          pemasukan parkir mencapai Rp 50 miliar.
                sejumlah ruas jalan di Jakarta. Selain itu,   “Karenanya perlu ada inovasi sistem agar
                pengguna kendaraan bermotor juga dapat       potensi  tersebut bisa  maksimal. Terutama
                melihat  lokasi  parkir dilengkapi  peta  lokasi,   agar  pemasukan daerah  untuk membangun
                dan  dapat melakukan pembayaran secara       kota Jakarta bisa terpantau lebih mudah,
                non tunai melalui dompetJak.                 cepat, dan transparan,” jelas Adji.

                Terobosan  yang dilakukan Pemprov DKI        Gebrakan yang  dilakukan Adji Kusambarto,
                Jakarta ini tentu tidak terlepas dari peran Adji   dimulai ketika ia dipercaya menjabat  Kepala
                Kusambarto, Kepala UP Perparkiran Dinas      UP Parkir pada 2019 lalu. Ia membuat suatu


                                                                                                       EDISI 6 TAHUN 2021
                                                                                                       EDISI 6 TAHUN 2021
                                                                                       Sarana Informasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
                                                                                       Sarana Informasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22