Page 66 - Media Jaya Edisi 11 2019
P. 66

KOMIK “JALI”RESENSI



           Tersihir Rangkaian                                 Dok: Pribadi

           Kata Dea Anugrah



           Salah satu karya Dea Anugerah  ini memang
           nikmat untuk  dibaca. Meski bercerita  banyak
           topik, namun rangkaian kata yang diplih dan
           disajikan dalam  buku kumpulan esai  ini tetap
           terasa renyah dan ringan.




            Resensi



                        Buku


















                 alam buku setebal 181 hala-  pendirian negara Islam.                 Judul Buku :
                 man itu, jurnalis Tirto ini sangat   Dea yang berasal dari Bangka Beli-
           Dpintar menulis dengan memilih     tung itu, memang sangat pintar untuk    Hidup Begitu Indah dan
           kata yang sederhana, ringan,  dan mu-  merangkai  kata  sampai  terasa  menghi-  Hanya Itu yang
           dah untuk dipahami. Sepintas, esai-es-  bur di pikiran para pembacanya. Gaya   Kita Punya
           ai yang ada dalam buku tersebut bah-  bercerita yang disajikan,  membuat
           kan  terasa  seperti  cerita  fiksi.  Padahal,   pembacanya  penasaran dengan jalan
           semua tulisan itu adalah karya non fiksi   cerita yang dibangun dan mencari apa
           seutuhnya.                         makna dari setiap cerita tersebut.
              Salah satu  contoh  bagaimana  pin-  Melalui gaya penyajian yang berbe-
           tarnya  Dea  menyajikan  tulisan,  ada   da dan ringan, pembaca juga akan di-  Penulis :
           dalam esai berjudul “Kesedihan yang   ajak untuk ikut menjelajahi tempat-tem-  - Dea Anugerah
           Menguatkan”. Esai tersebut berlatar be-  pat yang ada dalam setiap esai. Dari
           lakang di Istanbul, Turki dan mencerita-  tempat di dalam negeri, sampai di luar   Penerbit :
                                                                                        - Buku Mojok
           kan tentang kekhawatiran masyarakat   negeri, Dea sangat pintar menggambar-
           lokal atas kemajuan zaman yang me-  kanya dengan baik dan detil.             Pages :
           renggut kejayaan budaya dan arsitektur.  Gambaran itu juga ada dalam esai    - vi + 181 halaman
              Lepas dari Turki, Dea juga mengajak   lainnya Dea berjudul “Terbenam dalam   Tahun Publikasi :
           pembaca untuk merenungi esai berjudul   Waktu yang Hilang.” Dengan sihirnya,   - 2019
           “Hidup Begitu Indah dan Hanya Itu yang   dia mampu membawa pembaca untuk
           Kita Punya.” Esai tersebut menceritakan   mengikuti kehidupannya bersama kelu-  ISBN:
                                                                                        - 978-602-1318-81-2
           tentang permasalahan yang terjadi di In-  arga di Bangka Belitung, di tengah be-
           donesia, seperti ancaman terorisme dan   sarnya komunitas keturunan Tionghoa.
           juga menyebarnya pemahaman tentang                              sam
                                                                                                         Infografis/Arief Setiadi

           66 Media Jaya Edisi 11 2019
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71