Page 19 - JAKKITA EDISI 5 2021
P. 19

ASN BERPRESTASI        19










          Alhasil, selama 21 tahun berkecimpung di dunia     bagi ibu tiga anak ini. Baginya membimbing anak
          pendidikan, Eti merasa cukup puas dengan  prestasi   didik,  terlebih  anak    yang  berkebutuhan  khusus
          yang dicapainya. Selama kurun waktu  tahun 2012    merupakan tugas mulia.
          hingga 2015, Eti telah melahirkan banyak para
          juara kompetisi keterampilan, baik di tingkat  lokal,   Eti menceritakan di SMKN 57 ini, ada delapan anak
          nasional, maupun  internasional.                   berkebutuhan khusus yang salah satunya harus
                                                             bertemu dirinya sebelum memulai belajar.  “Jadi
          Sebut saja, misalnya Dwi Puspa Ningrum, Annisa     anak ini kalau tidak ketemu saya pagi-pagi, tak akan
          Novia Sirait, Heni Jayanti, dan Anggun adalah      mau belajar. Makanya setiap pagi saya usahakan ke
          anak didik hasil bimbingannya yang  telah berhasil   sekolah dulu meski ada tugas di luar sekolah,”  kata
          menyabet penghargaan pada Fashion Technology       Eti.
          Skills  Competition  (Kompetisi  Keterampilan
          Teknologi Fesyen) di tataran lokal, nasional, dan   Karena perhatian pada anak berkebutuhan khusus,
          internasional seperti ASEAN Skills (keterampilan se-  Eti pernah meraih penghargaan dari Kemendikbud.
          ASEAN) dan World Skills (keterampilan se-dunia).   Pengalamannya ia tuliskan dalam karya ilmiah
                                                             tentang anak inklusi. “Saya banyak belajar ketulusan
          “Saya bangga dan bahagia karena mereka sukses      dan kejujuran dari mereka,” katanya.
          membawa nama sekolah, nama Jakarta, dan
          nama Indonesia di ajang bergengsi,” ujar Eti.      Eti tak pernah membayangkan dirinya  memperoleh
                                                             penghargaan. Baginya berkesempatan menjadi
          Pengalaman itulah yang membuat Eti merasa          Aparatur Sipil Negara (ASN),  sudah seperti mimpi.
          hidupnya menjadi berwarna. Masa-masa mengajar
          dan membimbing menjadi pengalaman luar biasa                                                   sya












                                                             “Kita berkewajiban membimbing
                                                             anak-anak untuk bisa menghadapi
                                                             dunia luar agar mereka bisa tumbuh
                                                             baik”
                                       Eti Suyanti,
                                       telah melahir-
                                       kan banyak para       Eti Suyanti
                                       juara kompetisi       Kepala Sekolah SMKN 57 Jakarta
                                       keterampilan,
                                       baik ditingkat
                                       lokal, nasional,
                                       maupun
                                       internasional.
                                     Foto
                                     Dharma W.




                                                                                                       EDISI 5 TAHUN 2021
                                                                                       Sarana Informasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24