Page 41 - MJ Edisi 4 2019
P. 41
SOSOK
berusaha menikmati setiap proses yang ya memang memberinya cara pandang
berjalan dan tak lupa juga untuk selalu yang berbeda dan lebih rileks saat sedang
mengikuti hasratnya dalam berkesenian. bekerja sebagai dokter ataupun pejabat Profil Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta
Walau tidak seaktif seperti saat se- publik. Kesenian juga menjadi pelarian
dang kuliah, namun dia selalu berusa- saat sedang menemui titik jenuh ataupun
ha untuk menyempatkan menikmati ke- kepenatan karena kesibukan bekerja. Gaya
senian dalam berbagai bentuk. Selain tersebut sudah diterapkannya sejak kuli-
seni tari yang menjadi hobi sekaligus ke- ah, karena itu menjadi obat mujarab saat
giatan ekstrakuler sejak remaja, Sri juga sedang jenuh dengan hafalan dan analisa
mengaku menjadi penikmat seni musik. anatomi dan sebagainya.
Dunia seni, seolah menjadi penyeim- Sebagai pejabat tinggi di lingkungan
bang dirinya yang larut dalam keseharian Pemprov DKI, Sri mengaku selalu berusa-
dengan dunia kedokteran praktis yang be- ha menikmati jabatannya tersebut dengan
rat dan penuh tantangan ilmu pasti. Perte- bekerja sebaik mungkin. Apalagi, sebagai
muan kesenian dan karir di dalam dirinya, dokter yang menjadi pejabat tinggi, dirin- SRI WIDYASTUTI
diakuinya menjadi pemacu semangat un- ya mengaku selalu menghadapi tantangan
tuk memberikan layanan kepada masyara- beragam berkaitan dengan kasus-kasus ke-
kat. sehatan yang ada di DKI. Semua tantangan
“Saya jadi lebih rileks, karena menikma- itu, akan selalu dihadapinya dengan rilek,
ti kesenian. Seimbang ketika sedang sibuk dan berusaha menjawabnya dengan cara
bekerja,” tandas dia. baik.
Di masa sekolah dulu, Sri bercerita bah- “Kami di Dinas Kesehatan DKI, saat ini
wa ibunya memasukkan dia ke sanggar fokus bagaimana menghadapi kasus-kasus
tari yang ada di Kota Semarang. Dari situ, kesehatan yang menular ataupun tidak.
dia menduga awal munculnya ketertarikan Begitu juga dengan pelayanan kepada ma-
pada dunia seni yang terus ditekuninya syarakat kami fokus. Kebetulan, saya juga
sampai sekarang. Tetapi, saat masa perku- punya latar belakang ilmu kesehatan ko-
liahan, hobinya itu sempat terkendala kare- munitas,” tutur dia.
na kesibukannya kuliah. Beruntung, dia Menurut Sri, untuk mengubah
sempat tampil pada berbagai kegiatan seni perilaku masyarakat tidak gampang.
di kampusnya. Untuk bisa berubah, perlu edukasi,
“Sejak kecil, memang saya suka berkeg- pemahaman terus-menerus, dan tin-
iatan. Selain kesenian, saya juga aktif di ke- dakan-tindakan yang luar biasa untuk
giatan pramuka dan berlangsung sampai mewujudkannya.
menjadi mahasiswa,” tutur dia. Dia mencontohkan, program Perilaku
Hobinya dalam berkesenian, diakuin- Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), terlihat
sederhana, namun bisa mengurangi an-
gka penyakit menular, karena ada kam- Nama:
“Kami di Dinas panye mencuci tangan menggunakan Sri Widyastuti (55) Tahun
Kesehatan DKI, saat ini air yang mengalir dan sabun. Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta
fokus bagaimana Bentuk upaya lain untuk memberi-
menghadapi kasus-kasus kan pelayanan terbaik bagi masyarakat
kesehatan yang menular DKI, kata Sri, adalah jalinan kerja sama Dilantik:
ataupun tidak. Begitu juga antara Dinkes DKI dengan Universitas 9 Januari 2019
dengan pelayanan kepada Indonesia melalui Fakultas Kedokteran,
masyarakat kami fokus. Karir:
Kebetulan, saya juga punya Kedokteran Gigi, Kesehatan Masyara- 1989 sebagai ASN Kemenkes RI
latar belakang ilmu kat, Farmasi, dan Ilmu Keperawatan. 1999 sebagai ASN Pemprov DKI
kesehatan komunitas” Kerja sama tersebut, untuk pendidikan,
pelatihan, dan pengabdian kepada ma-
Sri Widyastuti syarakat. Pendidikan:
Fakultas Kedokter Universitas
Kepala Dinas “Termasuk bagaimana transfer of Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah
Kesehatan DKI Jakarta knowledge dari tim-tim ini kepada tim Masuk 1982 dan lulus 1989
kita di lapangan,” pungkas dia. sam
Anak:
2
Media Jaya Edisi 4 2019
Hobi: 41
Kesenian
Infografis/Fandy Adam