Page 34 - Media Jaya Edisi 7 2020
P. 34
DESTINASI JAKARTA
34
pinggir danau dapat melepas penat. jung. Selain digunakan sebagai arena salah satu sisi danau. Pilihanya ban-
Media Jaya juga menyempatkan men- untuk peminat olahraga air, masyara- yak dan beragam.
gunjungi kemegahan Masjid Ramli kat banyak yang menjadikan Danau Masruri, salah satu petugas jaga
Mustofa. Sunter Agung sebagai tempat rekrea- di sekitar danau bercerita kalau da-
Waktu yang tepat untuk berkun- si. hulu banyak masyarakat yang datang
jung ke kawasan Danau Sunter bi- Ada bangku-bangku terbuat dari ke Danau Sunter untuk mancing. Na-
asanya pagi atau sore hari. Keban- beton yang bejajar menghadap mun setelah kawasan tersebut dita-
yakan pengunjung datang ke danau menyerupai are- ta rapih, tidak ada lagi yang mancing.
selepas Ashar, saat ma- na pertunjukan teat- “Masyarakat ke sini biasanya untuk
tahari tidak terlalu terik. er. Bangku-bangku duduk-duduk sambil menikmati sua-
Untuk mengelilingi ka- itu biasa digunak- sana danau. Kalau Minggu pagi, ban-
wasan tersebut, Anda an pengunjung un- yak yang berolahraga,”katanya.
bisa berjalan kaki atau tuk duduk-duduk Linda, salah seorang warga yang
menggunakan sepeda. sambil menikma- ditemui Media Jaya mengaku kerap
Jika ingin bersepeda, ti semilir angin di menghabiskan waktu di Danau Sunt-
ada jalur khusus. Dise- tepian danau. Pen- er Agung ini. Apalagi rumahnya tidak
diakan juga tempat parkir gunjung juga bisa me- terlalu jauh dari Sunter. “ Enak sua-
sepeda. nyaksikan para pese- sananya. Adem, tenang dan danau-
Danau Sunter, dibagi menjadi lancar yang sedang berlatih. nya bersih. Kalau malam pencahay-
dua bagian, yakni Danau Sunter satu Ada juga permainan air untuk anak- anyaan terang jadi aman,” kata Linda
dan Danau Sunter dua. Danau Sunter anak yang disewakan kepada pengun- yang tinggal di daerah Kemayoran,
dua berada di sisi sebelah timur. Ma- jung. Jakarta Pusat.
syarakat biasanya menyebutnya se- Bila Anda ingin menikmati semilir Kebersihan kawasan sekitar dan-
bagai Danau Sunter Agung. Di hari angin danau sambil menyantap kuda- au memang sangat dijaga. Beberapa
Sabtu dan Minggu, Danau Sunter pan, deretan kios-kios yang menjual petugas kebersihan selalu menjaga
Agung cukup ramai dipenuhi pengun- makanan dan minuman tersedia di agar danau dan kawasan sekitarnya