Page 4 - JAKKITA EDISI 3 2021
P. 4

Jendela                                                                     PELINDUNG
                                                                                      Gubernur Provinsi
                                                                                      DKI Jakarta
                                    Menuju Kota Bebas Macet                           PEMBINA
                                                                                      Sekretaris Daerah Provinsi
                                      abar  gembira  datang  dari  TomTom  Traffic  Index.     DKI Jakarta.
                                   KLembaga  pengukur  kepadatan  kendaraan    di  kota-  Asisten Pemerintahan
                                   kota dunia itu,  merilis daftar nama-nama kota  termacet    Sekda Provinsi DKI Jakarta
                                   di dunia. Hasilnya, DKI Jakarta tidak lagi masuk dalam
                                   10 besar  kota termacet  dunia.  Lembaga    tersebut   PENGARAH
                                   menempatkan Jakarta  di posisi 31 dari 416 kota  yang   Kepala Dinas Komunikasi
                                   di survei.                                         Informatika dan Statistik
                                                                                      Provinsi DKI Jakarta
                                      Padahal   sebelumnya  pada   2017  Jakarta   masih
                                   berada di urutan ke-4  kota termacet dunia. Selanjutnya,   PENANGGUNG JAWAB
                                   pada 2018 dan 2019 peringkat kemacetan Jakarta turun   Kepala Bidang Komunikasi
                                   dari  urutan ke-7  menjadi  peringkat ke-10.  Baru pada    Publik
                                   2020 Jakarta berhasil keluar dari 10 kota termacet dunia.
                                      Berbagai  upaya dilakukan Pemerintah  Provinsi   PEMIMPIN REDAKSI
                                   (Pemprov  ) DKI Jakarta  untuk mengatasi  kemacetan.   Kepala Seksi Pengelolaan
              Mulai dari  membangun  underpass dan flyover, mendesain ulang Jalan Thamrin   Media Komunikasi Publik
              dan Sudirman,   memperluas   areal kebijakan ganjil genap,  hingga   penutupan
              perlintasan kereta api.                                                 WAKIL PEMIMPIN
                 Keberhasilan Pemprov DKI Jakarta menata transportasi  tidak saja mengurangi   REDAKSI
              kemacetan tapi  juga mendorong masyarakat   menggunakan  transportasi  publik.    Evi Yulianti
              Tentu saja, capaian  itu harus terus ditingkatkan untuk mewujudkan Jakarta bebas
              dari macet. Semoga.*                                                    REDAKTUR EKSEKUTIF
                                                                                      Nuruli Khotimah
                                                                                      REDAKTUR PELAKSANA
         Dari Warga                                                                   Bambang Widodo


          Syarat Lansia dapat diVaksin                                                REDAKTUR
                                                                                      Nanik Ismawati
          COVID-19                                                                    Peri  Irawan
          Yth. Pemprov DKI Jakarta                                                    REPORTER
                                                                                      Muslim Ambari
                                                                                      Hans Arthur Sinjal
          Assalamualaikum.                                                            Fenny Yanti Lukman Budiman
          Saya  ingin menanyakan apakah ada  syarat khusus  bagi lansia yang ingin di   Tegar Rizqon Alfian
          vaksin COVID-19?                                                            Dian Riski Rosmayanti
                                                                                      Fenty Risya Wardhanny
          Widji Sumbogo                                                               TRANSLATOR
          Jakarta Timur
                                                                                      Difa Restiasari
          Jawab                                                                       FOTOGRAFER
          Yth, Widji Sumbogo                                                          Safran Hasibuan
                                                                                      Dharma Wijayanto
          Seperti dilansir laman Satgas COVID-19 ,  ada  syarat tertentu  untuk vaksinasi   TIM KREATIF
          lansia.  Di antaranya tekanan darahnya  tidak boleh lebih dari 180/110 mmHg   Tommy Kusuma R
          dan suhunya di bawah 37,5 derajat celsius. Sebelum dilakukan penyuntikan    Fandy Adam
          ada tahapan wawancara  untuk menjawab sejumlah pertanyaan. Untuk in-
          formasi  lebih lanjut  silakan kunjungi situs resmi Penanganan COVID-19 dan   SEKRETARIAT
                                                                                      Jose Rizal
          Pemulihan Ekonomi Nasional https://covid19.go.id. Terima kasih.
                                                                                      Andik Fitriansyah
                                                                                      Devina Ivo Mahendra
          Salam
          Tim Redaksi
   1   2   3   4   5   6   7   8   9